Sejumlah anak yang diduga siswa SMP kedapatan berpose tak pantas. (Facebook)
Bintang.com, Jakarta Lagi, sejumlah anak yang diduga masih mengenyam pendidikan di tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) kembali menyita perhatian. Bukan karena torehan prestasi yang membuat banyak orang turut bangga, melainkan akibat beredar luasnya sederet foto dengan pose yang sekiranya tak pantas.
Dengan seragam yang dibuat jadi busana minim, sejumlah anak lelaki dan beberapa di antaranya perempuan, foto dengan berbagai pose. 'Menyulap' seragam sehingga tak berbentuk seperti seharusnya, sejumlah coretan pun turut menghiasi paras sederet anak dalam rangkaian bingkai tersebut.
Kenakan berbagai aksesoris, seperti kacamata, foto-foto tersebut segera saja menjadi buah bibir netizen setelah beredar di Facebook. Kata-kata cibiran dan ungkapan 'tak habis pikir' pun menghiasi kolom komentar. Berikut foto-foto tak pantas yang membuat sederet kalimat cibiran itu datang.
Baca Juga
Kenakan berbagai aksesoris, seperti kacamata, foto-foto tersebut segera saja menjadi buah bibir netizen setelah beredar di Facebook. Kata-kata cibiran dan ungkapan 'tak habis pikir' pun menghiasi kolom komentar. Berikut foto-foto tak pantas yang membuat sederet kalimat cibiran itu datang.